Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2020

DOWNLOAD PMP 2020 Covid-19 Versi 2020.B TELAH DIRILIS

Gambar
  Yth. Bapak/Ibu 1. Kepala Dinas Pendidikan Provinsi 2. Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota 3. Kepala LPMP 4. Kepala SD, SMP, SMA, SPK, dan SLB di seluruh Indonesia   Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh Menindaklanjuti laporan-laporan adanya bugs kesulitan perhitungan rapor mutu pada Aplikasi EDS 2020 Covid-19 Versi 2020.A yang dapat mengganggu kelancaran sekolah dalam melakukan perhitungan rapor mutu serta kebutuhan penyesuaian untuk perhitungan rapor mutu SPK dan SLB, maka saat ini dirilis  Aplikasi EDS 2020 Covid-19 Versi 2020.B  yang telah dilakukan perbaikan dan pembaruan. Adapun pembaruan dan perbaikan yang dilakukan pada Aplikasi EDS 2020 Covid-19 Versi 2020.B sebagai berikut: [Perbaikan]  Perbaikan bugs hitung rapor mutu untuk satuan pendidikan SD, SMP, SMA [Perbaikan]  Perubahan ketentuan responden untuk SPK (minimal 1 kepsek dan 1 guru) [Perbaikan]  Perbaikan upload file csv untuk satuan pendidikan SLB [Pembaruan]  Hitung rapor mutu untuk satuan pendidikan SLB [Pemb